Kabel LAN |
Contoh penggunaan kabel cross :
1. Menghubungkan 2 komputer secara langsung
2. Menghubungkan 2 switch
3. Menghubungkan 2 hub
4. Menghubungkan switch dengan hub
5. Menghubungkan computer dengan router
Contoh penggunaan kabel Straight :
1. Menghubungkan antara computer dengan switch
2. Menghubungkan computer LAN pada modem
3. Menghubungkan router dengan LAN pada modem
4. Menghubungkan switch dengan router
5. Menghubungkan hub dengan router
Berikut ini beberapa konfigurasi Kabel Straight dan kabel cross, jika anda salah memasang warna kabel maka akan tidak terbaca di mesin converter
Konfigurasi Kabel Straight :
Putih orange
Orange
Putih hijau
biru
putih biru
hijau
putih coklat
coklat
Konfigurasi Kabel Cross :
Putih hijau
Hijau
putih orange
biru
putih biru
orange
putih coklat
coklat
Sekian dlu tentang materi Konfigurasi kabel Straight dan kabel Cross, materi selanjutnya pantengin aja di blog ini :)
1 komentar so far
Bermanfaat sekali artikelnya (y) makasih ya :)
baca iptek